Puskopdit Bali Artha Guna menyelenggarakan Acara Kebersamaan pada hari Sabtu, 18 Oktober 2025 di GOR Gunung Agung dan Lapangan Yowana Wijaya, Amlapura. Acara yang bertemakan “Cooperation for a Prosperous World” ini dilaksanakan dengan tujuan untuk memperkenalkan keberadaan gerakan koperasi kredit khususnya di Kabupaten Karangasem dan meningkatkan [...]